MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA

PENGADILAN TINGGI RIAU

Jalan Jend. Sudirman No. 315, Pekanbaru - Riau
Website : https://pt-riau.go.id | email : admin[@]pt-riau.go.id

 

 

PENGUMUMAN KELULUSAN SELEKSI ADMINISTRASI CALON HAKIM AD HOC TIPIKOR TAHAP VIII

Berdasarkan Keputusan Panitia Seleksi Calon Hakim Ad hoc Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Tahap VIII Tahun 2016. Berkaitan dengan hal tersebut dengan ini diberitahukan bahwa bagi peserta Calon Hakim Ad hoc Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Pengadilan tingkat Banding dan Pengadilan Tingkat Pertama yang pada wilayah ini kami sampaikan Daftar Kelulusan Seleksi Administratif Calon Hakim Ad Hoc Pengadilan Tindak Pidana Korupsi.

Untuk lebih jelasnya berikut ini kami sampaikan pengumumannya. 

 

 
 

 

 

ATURAN PERILAKU PEGAWAI MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA

 

Sample Image

 

4/16/2012 7:15:52 PM
PENEKANAN TERHADAP ATURAN PERILAKU PEGAWAI MA RI

Jakarta-Humas MARI. Berdasarkan Surat Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI No. 071/KMA/SK/V/2008 tanggal 14 Mei 2008 tentang Ketentuan Penegakan Disiplin Kerja dalam Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Khusus Kinerja Hakim dan Pegawai Negeri Pada Mahkamah Agung dan Badan Peradilan Lainnya, Surat Keputusan Sekretaris Mahkamah Agung RI Nomor 035/SK/IX/2008 tanggal 1 September 2008 tentang Petunjuk Pelaksanaan Keputusan Ketua Mahkamah AGung RI No. 071/KMA/SK/V/2008 tanggal 14 Mei 2008 tentang Ketentuan Penegakan Disiplin Kerja dalam Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Khusus Kinerja Hakim dan Pegawai Negeri Pada Mahkamah Agung dan Badan Peradilan Lainnya dan Keputusan Mahkamah Agung RI No. 008-A/SEK/SK/I/2012 tanggal 6 Januari 2012 tentang Aturan Perilaku Pegawai Mahkamah Agung RI, Sekretaris Mahkamah Agung RI telah menyelesaikan Penyusunan Aturan Perilaku Pegawai Mahkamah Agung RI.

Untuk lebih jelasnya berikut ini kami lampirkan surat perihal tersebut diatas (mtw/yku)